Polres Kota Bogor memeriksa sejumlah saksi yang meringankan Selly. Rencananya, keluarga dekat Selly juga akan dimintai keterangan.