Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Pekerja memasang tolo-tolo (pembatas jalan) di jalur fungsional Tol Solo-Yogyakarta.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Pekerja mengisi air pada water barrier atau pembatas jalan di jalur fungsional Tol Solo-Yogyakarta.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Tol Solo-Yogyakarta Dibuka Secara Fungsional Tanggal 22 Desember 2023

Kamis 21 Desember 2023 13:04 WIB
A
A
A

Pekerja mengisi air pada "water barrier" atau pembatas jalan di jalur fungsional Tol Solo-Yogyakarta di Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (21/12/2023). Pemasangan rambu pembatas jalan tersebut bertujuan untuki memberikan kenyamanan dan keselamatan bagi pengemudi yang melintas di jalur fungsional Tol Solo-Yogyakarta yang akan dibuka pada Jumat (22/12) saat arus mudik liburan Natal 2023.

 

ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/tom.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya