KPK Periksa Andi Azhar Cakra Wijaya
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Anggota DPR RI Komisi III Andi Azhar Cakra Wijaya menjawab pertanyaan para wartawan usai diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Gedung KPK, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan, Senin (15/4/2013). Andi Azhar Cakra Wijaya diperiksa terkait kasus pemberian hadiah dengan pengurusan anggaran Dana Penyesuaian Infrastruktur Daerah (DPID). Anggota Komisi III DPR dari Fraksi PAN itu dipanggil sebagai saksi untuk tersangka Haris Surahman.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya