Petani Keluhkan Harga Bawang Merah saat Musim Panen

Asep Fathulrahman/ANTARA FOTO, Jurnalis
Kamis 18 Januari 2024 14:51 WIB

Sejumlah petani memanen bawang merah di Kampung Cangkring, Sawahluhur, Serang, Banten, Kamis (18/1/2024). Petani setempat mengeluhkan turunnya harga bawang merah yang biasanya Rp32 ribu kini menjadi Rp26 ribu perkilogram saat mereka panen, sementara biaya pupuk dan upah buruh tani naik. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/rwa.

Sejumlah petani memanen bawang merah di Kampung Cangkring, Sawahluhur, Serang, Banten, Kamis (18/1/2024). Petani setempat mengeluhkan turunnya harga bawang merah yang biasanya Rp32 ribu kini menjadi Rp26 ribu perkilogram saat mereka panen, sementara biaya pupuk dan upah buruh tani naik. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/rwa.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya