Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Petani memanen bawang merah jenis karet di perladangan kawasan lereng Gunung Sumbing, Desa Tlilir,Tlogomulyo, Temanggung, Jawa Tengah, Rabu (15/1/2025).
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Petani memanen bawang merah jenis karet di perladangan kawasan lereng Gunung Sumbing, Desa Tlilir,Tlogomulyo, Temanggung, Jawa Tengah, Rabu (15/1/2025).
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Curah Hujan Tinggi, Produksi Bawang Merah di Temanggung Menurun 50 Persen

Kamis 16 Januari 2025 12:35 WIB
A
A
A

TEMANGGUNG - Petani memanen bawang merah jenis karet di perladangan kawasan lereng Gunung Sumbing, Desa Tlilir,Tlogomulyo, Temanggung, Jawa Tengah, Rabu (15/1/2025). Menurut petani di wilayah tersebut mengungkapkan produksi bawang merah mengalami penurunan 50 persen dari biasanya sekitar empat kuintal menjadi dua kuintal akibat curah hujan tinggi yang menyebabkan tanaman mengalami busuk daun. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/agr 

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya