Krishna Murti Datangi KPK Terkait Buronan Harun Masiku

Deni Hardimansyah/ANTARA FOTO, Jurnalis
Senin 07 Agustus 2023 15:22 WIB

Kepala Divisi Hubungan Internasional (Kadiv Hubinter) Polri Irjen Pol Krishna Murti (kanan) didampingi juru bicara KPK Ali Fikri (kiri) menjawab pertanyaan wartawan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Senin (7/8/2023). Kedatangan Krishna Murti tersebut untuk berkoordinasi terkait buronan Harun Masiku yang berdasarkan dari data perlintasan terdeteksi berada di Indonesia. 

 

(ANTARA FOTO/Deni Hardimansyah/ADA/aww) (hru)

Kepala Divisi Hubungan Internasional (Kadiv Hubinter) Polri Irjen Pol Krishna Murti (kanan) didampingi juru bicara KPK Ali Fikri (kiri) menjawab pertanyaan wartawan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Senin (7/8/2023). Kedatangan Krishna Murti tersebut untuk berkoordinasi terkait buronan Harun Masiku yang berdasarkan dari data perlintasan terdeteksi berada di Indonesia. 

 

(ANTARA FOTO/Deni Hardimansyah/ADA/aww) (hru)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya