Ratusan Ojol Serbu Kantor Pos Cairkan BLT BBM di Tuban

Pipiet Wibawanto, Jurnalis
Senin 19 Desember 2022 09:15 WIB

Ratusan pengemudi ojek online datangi kantor pos di Tuban, Senin (19/12/2022). Mereka rela antre dari pagi untuk mendapatkan BLT BBM.
 
Penerima bantuan Rp450.000 itu didominasi pengemudi dari pusat kota. Mereka melampirkan KTP, KK dan formulir pengambilan bantuan. Pengemudi Ojol mengaku senang mendapat bantuan.
 
Kontributor : Pipiet Wibawanto

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya