Presiden Joko Widodo didampingi sejumlah Menteri Kabinet Kerja, para Duta Besar negara Islam serta puluhan anak yatim menggelar peringatan Isra Miraj di Istana Bogor.