Arzetti Bicara Terkait Dugaan Perselingkuhan

Rudy, Jurnalis
Rabu 28 Oktober 2015 19:03 WIB

Arzetti Bilbina anggota DPR dari Fraksi PKB yang didampingi suami akhirnya buka suara terkait dugaan perselingkuhannya. Arzetti siap diperiksa majelis kehormatan DPR soal pertemuan tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya