Ketidakberesan pemerintah mengatur izin terbang pesawat membuat kesal calon penumpang. Penumpang Citilink di Bandara Kualanamu, Sumatera Utara, mengamuk karena pembatalan tanpa alasan yang jelas.