Maria Rahajeng Sibuk Persiapan ke Miss World 2014

Rudy, Jurnalis
Jum'at 14 November 2014 10:02 WIB

Miss Indonesia, Maria Rahajeng, lakukan persiapan terakhir sebelum terbang ke London, Inggris, untuk berlaga di Miss World 2014. Maria menargetkan harus lebih baik dari para pendahulunya.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya