Musisi Ahmad Dhani dan Anang Hermansyah memiliki sejumlah kesamaan. Kedua duda keren tersebut sama-sama menjadi orang tua tunggal bagi anak-anak mereka.