Berikan Efek Jera, Satpol PP Kembali Gelar Razia Masker di Seputaran Terminal Jatinegara
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas Satpol PP DKI Jakarta kembali menggelar Operasi Tertib Masker (TIBMASK) di Kawasan Terminal Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, Senin 7 September 2020.
Kegiatan tersebut untuk memberikan efek jera bagi masyarakat untuk menjalankan protokol kesehatan Covid-19 yang salah satunya menggunakan masker. (Foto: Instagram @satpolpp.dki)(ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya