Luapan Sungai Angke dan Pesanggrahan Rendam Green Garden
Jum'at 23 Januari 2026 22:47 WIB
A
A
A
JAKARTA - Warga membantu pengendara sepeda motor yang mogok saat menerobos banjir yang merendam kawasan Green Garden, Kedoya, Jakarta Barat, Jumat (23/1/2026). Banjir yang merendam kawasan tersebut diakibatkan curah hujan tinggi hingga meluapnya anak Sungai Angke dan Sungai Pesanggrahan.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya