Hari Raya Galungan: Umat Hindu Gelar Persembahyangan di Pura Amerta Jati
Kamis 20 November 2025 00:04 WIB
A
A
A
JAKARTA - Umat Hindu melalukan sesi persembahyangan Hari Raya Galungan di Pura Amerta Jati, Cinere, Jakarta Selatan, Rabu (19/11/2025).
Sembahyang yang diikuti ratusan umat Hindu ini dilaksanakan untuk merayakan Hari Raya Galungan yang dimaknai sebagai hari kemenangan kebenaran (Dharma) atas melawan kejahatan.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya