Pengendara Mobil Lexus Meninggal Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah
Minggu 26 Oktober 2025 17:37 WIB
A
A
A
JAKARTA - Pengendara mobil Lexus B1732SJV meninggal di lokasi akibat tertimpa pohon tumbang di Jalan Metro Pondok Indah, Jakarta, Minggu (26/10/2024).
Menurut Subagya, saksi mata yang bekerja tidak jauh dari lokasi kejadian mengatakan peristiwa nahas ini terjadi sekitar pukul 14.00 WIB.
“Hujan deras dan angin kencang saat pohon tumbang”, ujarnya.
Saat ini korban sudah dievakuasi oleh warga sekitar, kemudian dimasukkan ke dalam ambulans untuk dibawa ke rumah sakit terdekat.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya