Kontingen Patriot Indonesia Berparade untuk Hari Republik India
Senin 27 Januari 2025 14:17 WIB
A
A
A
INDIA - Kontingen Patriot Indonesia melakukan defile saat parade Peringatan Ke-76 Hari Republik India di New Delhi, India, Minggu (26/1/2025). Kontingen Patriot Indonesia yang terdiri dari 189 taruna Akademi Militer TNI dan 152 Prajurit TNI berpartisipasi dalam parade Peringatan Ke-76 Hari Republik India sebagai kontingen kehormatan. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya