Pemasangan Turap Beton Antisipasi Longsor
Rabu 11 Desember 2024 20:33 WIB
A
A
A
DEPOK - Pekerja memasang turap beton di bantaran Sungai Kalibaru, Jatijajar, Depok, Jawa Barat, Rabu (11/12/2024). Pemasangan turap yang dikerjakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Depok tersebut untuk penguat bantaran sungai serta mencegah adanya pergeseran tanah, longsor dan banjir di wilayah tersebut. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/rwa.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya