Potret Rumah Panggung dan Apung di Pesisir Jakarta
Senin 25 November 2024 23:22 WIB
A
A
A
Seorang nelayan berdiri di atas perahunya yang bersandar di kawasan rumah panggung dan apung Muara Angke, Jakarta, Senin (25/11/2024). Sebanyak 200 unit rumah panggung dan 16 unit rumah apung yang dibangun Kementerian Pertahanan itu merupakan bentuk upaya untuk meningkatkan kesejahteraan warga pesisir Jakarta yang seringkali terdampak bencana banjir rob.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya