Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Pembalap MotoGP tim Trackhouse Racing Miguel Oliveira (tengah) menanam pohon menjelang balapan MotoGP Mandalika.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Pembalap Moto2 tim Idemitsu Honda Team Asia Mario Suryo Aji (tengah) menanam pohon menjelang balapan MotoGP Mandalika.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Pembalap MotoGP Tanam Pohon di Area Sirkuit Mandalika

Kamis 26 September 2024 14:10 WIB
A
A
A

Pembalap MotoGP tim Trackhouse Racing Miguel Oliveira (tengah) menanam pohon menjelang balapan MotoGP Mandalika 2024 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Kamis (26/9/2024). Para pembalap menanam pohon di area sirkuit berkolaborasi dengan semua sponsor dan Dorna Sports untuk mengembangkan KEK Mandalika sebagai ekowisata dan mewujudkan kawasan go green. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/nym.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya