Atlet Senam Kriscahyani Kurniawan Raih Medali Emas PON Aceh-Sumut
Sabtu 07 September 2024 17:09 WIB
A
A
A
Pesenam DKI Jakarta Kriscahyani Kurniawan menggigit medalinya saat upacara penganugerahan medali pada final senam aerobik perorangan putri PON XXI Aceh-Sumut di Gedung Serbaguna Dispora Sumatera Utara, Deli Serdang, Sabtu (7/9/2024). Krischayani Kurniawan meraih medali emas dengan nilai 18,650, medali perak diraih pesenam Jawa Timur Della Rose Ananda Purbowo dengan nilai 18,450 dan pesenam DI Yogyakarta Elmalia Virdania Putri mendapatkan medali perunggu dengan nilai 17,800. ANTARA FOTO/Makna Zaezar/rwa.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya