Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Seekor Owa Jawa (Hylobates moloch) berada di dahan pohon di kawasan hutan lindung Malabar, pegunungan Puntang.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Seekor Owa Jawa (Hylobates moloch) berada di dahan pohon di kawasan hutan lindung Malabar, pegunungan Puntang.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Memantau Habitat Owa Jawa di Pegunugan Puntang

Jum'at 30 Agustus 2024 15:27 WIB
A
A
A

Seekor Owa Jawa (Hylobates moloch) berada di dahan pohon di kawasan hutan lindung Malabar, pegunungan Puntang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (30/8/2024). Pertamina Hulu Energi (PHE) melalui PEP Subang Field Regional Jawa sebagai Subholding Upstream Pertamina berkolaborasi dengan Yayasan Owa Jawa melakukan pengamatan perilaku Owa Jawa dari jarak yang aman sebagai upaya penyelamatan primata langka di Gunung Puntang yang termasuk dalam program pelestarian keanekaragaman hayati. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/foc.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya