Atraksi Ski Lot Masyarakat Pesisir Pasuruan
Rabu 17 April 2024 18:31 WIB
A
A
A
Peserta beradu cepat di atas papan Ski Lot atau selancar lumpur di kolam Tambaklekok, Lekok, Pasuruan, Jawa Timur, Rabu (17/4/2024). Ski Lot merupakan tradisi yang dilakukan masyarakat sekitar pesisir laut dalam merayakan Lebaran Ketupat. ANTARA FOTO/Umarul Faruq/rwa.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya