Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 3
Perbesar
img-1
Pengelola Taman Kehati Kokolomboi, Labi Mopok menuangkan madu hasil budi daya lebah madu.
Foto 2 / 3
Perbesar
img-2
Pengelola Taman Kehati Kokolomboi, Labi Mopok menuangkan madu hasil budi daya lebah madu.
Foto 3 / 3
Perbesar
img-3
Anggota kelompok tani madu Kokolomboi menunjukan madu hasil budi daya lebah madu.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Budi Daya Lebah Madu Tingkatkan Perekonomian Warga Dusun Kokolomboi

Kamis 25 Januari 2024 09:46 WIB
A
A
A

Pengelola Taman Kehati Kokolomboi, Labi Mopok menuangkan madu hasil budi daya lebah madu dari kelompok tani madu Kokolomboi di Dusun Kokolomboi, Banggai Kepulauan, Sulawesi Tengah, Selasa (23/1/2024). Budi daya lebah madu dari kelompok tani madu Kokolomboi yang merupakan program Pertamina EP Donggi Matindok Field itu mampu memproduksi 8.400 liter madu per tahun sehingga meningkatkan perekonomian warga di Dusun Kokolomboi. 

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya