Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Taman Nasional Rawa Aopa Watumohaia menjadi habitat bagi 155 jenis burung dengan 37 jenis burung endemik dan 32 jenis burung langka
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Nelayan menaiki perahu di Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Melihat Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai yang Dihuni 155 Jenis Burung

Kamis 25 Mei 2023 23:06 WIB
A
A
A
Nelayan menaiki perahu di Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai di Desa Pewutaa, Kecamatan Angata, Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, Kamis 25 Mei 2023. 
 
Taman nasional yang berada di empat kabupaten yaitu Kabupaten Konawe Selatan, Konawe, Kolaka Timur dan Kabupaten Bombana seluas 1.050 kilometer persegi tersebut menjadi habitat bagi 155 jenis burung dengan 37 jenis burung endemik dan 32 jenis burung langka. (ANTARA FOTO/Jojon) (ddk)
 
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya