Tradisi Ngubek Empang Warga Betawi Depok
Senin 15 Mei 2023 12:31 WIB
A
A
A
Sejumlah warga menangkap ikan saat tradisi ngubek empang di Bojongsari, Depok, Jawa Barat, Senin (15/5/2023). Ngubek empang merupakan tradisi warga Betawi Depok yang dilakukan orang tua zaman dulu sebelum Lebaran yang saat ini masih dilestarikan oleh warga setempat.
(ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/tom) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya