Aksi Kamisan ke 772 di Depan Istana Merdeka
Kamis 04 Mei 2023 20:22 WIB
A
A
A
Anggota Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan (JSKK) melakukan Aksi Kamisan ke-772 di seberang Istana Merdeka, Jakarta, Kamis 4 Mei 2023.
Dalam aksinya yang bertepatan 25 tahun pasca Reformasi, mereka meminta pemerintah menuntaskan kasus pelanggaran HAM berat masa lalu secara berkeadilan. (Arif Julianto) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya