Warga Depok Berhias Sambut Piala Dunia 2022
Selasa 01 November 2022 12:05 WIB
A
A
A
Warga menyelesaikan pembuatan mural bertema Piala Dunia di Perumahan Maharaja Cluster Cemara, Rangkapan Jaya, Depok, Jawa Barat, Selasa (1/11/2022). Kampung Piala Dunia tersebut dibuat secara swadaya oleh masyarakat sekitar dalam rangka menyambut dan memeriahkan Piala Dunia dengan membuat mural serta memasang bendera di sepanjang jalan komplek.
(ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya