Ijen Coffee Market Banyuwangi sebagai Upaya Mendorong Ekspor
Kamis 21 Juli 2022 08:27 WIB
A
A
A
Pelaku UMKM menata produk kopi pada acara Ijen Coffee Market di Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (20/7/2022). Ijen Coffee Market yang diikuti petani dan pelaku UMKM kopi di sekitar Gunung Ijen tersebut diselenggarakan sebagai upaya mendorong ekspor, tidak hanya kopi mentah namun juga kopi olahan guna menambah nilai ekonomi.
(ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya