Antusiasme Warga Palangka Raya Ikuti Pawai Takbir Sambut Hari Raya Idul Adha
Minggu 10 Juli 2022 01:37 WIB
A
A
A
Peserta mengikuti pawai takbiran Idul Adha 1443 Hijriah menggunakan motor yang dihias di Jalan George Obos, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Sabtu 9 Juli 2022.
Pawai takbir yang digelar oleh pemerintah daerah setempat tersebut diikuti ratusan peserta untuk menyambut serta memeriahkan Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah. (ANTARA FOTO/Makna Zaezar) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya