Masjid Agung Demak Tempat Berkumpulnya Wali Songo
Jum'at 01 April 2022 11:16 WIB
A
A
A
Pengunjung berada di halaman Masjid Agung Demak, Jawa Tengah, Kamis (31/3/2022). Masjid yang dipercayai pernah menjadi tempat berkumpulnya para ulama atau Wali Songo dalam menyebarkan agama Islam di tanah Jawa tersebut merupakan destinasi wisata religi andalan di Kabupaten Demak.
(ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya