Komunitas Sepeda Gelar Sosialisasi Hormati Sesama Pengguna Jalan Raya
Minggu 21 November 2021 21:55 WIB
A
A
A
Sejumlah pengguna sepeda melakukan aksi hormati sesama pengguna jalan di jalur sepeda, Underpass RE Martadinata, Kota Bogor, Jawa Barat, Minggu 21 November 2021.
Aksi yang dilakukan komunitas biketowork bersama sepedalipatbogor dan 41 komunitas lainnya tersebut diisi dengan doa bersama untuk seluruh korban kecelakaan lalu lintas serta sosialisasi kepada masyarakat untuk saling menjaga dan menghormati sesama pengguna jalan raya. (ANTARA FOTO/Arif Firmansyah) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya