Pria Jatuh Jatuh dari Lantai Dua Tunjungan Plaza Langsung Tewas di Tempat
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas mengevakuasi jenazah seorang pria di Tunjungan Plaza Mal, Surabaya, Jawa Timur, Senin (8/3/2021). Berdasarkan infomasi, Pria yang belum diketahui identitasnya tersebut jatuh dari lantai dua Tunjungan Plaza dan langsung meninggal ditempat.
Insiden yang terjadi sekitar pukul 16.30 WIB ini juga menimpa seseorang di bawahnya. Beruntung satu korban yang tertimpa selamat. (Foto: Sindo/Ali Masduki) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya