Hari Natal, Manusia Salju Sosialisasi Prokes di Stasiun Pasar Senen
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas berkostum manusia salju membagikan masker dan souvenir kepada calon penumpang yang menunggu keberangkatan di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat 25 Desember 2020.
Memeriahkan momen Natal petugas berkostum manusia salju dan pramugari kereta api melakukan sosialisasi protokol kesehatan dan mendukung kebijakan pemerintah yang mewajibkan tes rapid antigen bagi penumpang KA Jarak Jauh. (Foto: Dok KAI)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya