Prajurit Yonif MR 411/PDW Kostrad Bagikan Makan Siang di Pasar Raya Salatiga
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Prajurit TNI membagikan makanan kepada masyarakat disekitar Pasar Raya Salatiga, Jawa Tengah, Senin 27 Juli 2020.
Kegiatan ini rutin dilaksanakan oleh prajurit dan juga ibu-ibu Persit Yonif Mekanis Raider 411/PDW Kostrad ditengah Pandemi Covid-19 saat ini. Dengan harapan makanan yang diberikan dapat bermanfaat bagi masyarakat.(Foto: Twitter @Puspen_TNI)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya