Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Juru bicara Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Achmad Yurianto memberi keterangan di Graha BNPB, Jakarta, Sabtu, 27 Juni 2020.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Data terbaru, kasus positif Covid-19 naik 1.385 sehingga total menjadi 51.427 orang. Ini merupakan rekor terbaru untuk kasus positif.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Rekor Baru Kasus Harian Positif Covid-19 Tembus 1.385

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Juru bicara Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Achmad Yurianto memberi keterangan di  Graha BNPB, Jakarta, Sabtu, 27 Juni 2020. Pemerintah kembali mengumumkan data terbaru terkait penambahan kasus baru pasien positif Covid-19 di Indonesia.

Data terbaru, kasus positif Covid-19 naik 1.385 sehingga total menjadi 51.427 orang. Ini merupakan rekor terbaru untuk kasus positif.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya