Rupiah Ditutup Melemah di Rp13.885/USD
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat melemah pada perdagangan pagi ini. Rupiah kembali ke level Rp13.800-an per USD.
Mengutip Bloomberg Dollar Index, Senin (8/6/2020) pukul 17.56 WIB, Rupiah pada perdagangan spot exchange melemah 7 poin atau 0,05% ke level Rp13.885 per USD. Rupiah bergerak di kisaran Rp14.872-Rp13.986 per USD.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya