Pemprov Jatim Kirim Bahan Pangan untuk Dapur Umum PSBB Malang Raya
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melakukan simbolisasi memecahkan kendi di depan truk pengangkut bahan pangan di Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Jawa Timur, Jumat 15 Mei 2020.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengirimkan bantuan berupa bahan pangan untuk dimanfaatkan di dapur umum yang didirikan di Malang Raya, menyusul penerapan pembatasan sosial skala besar (PSBB) di wilayah tersebut.
PSBB di Malang Raya meliputi Kabupaten Malang, Kota Malang, dan Kota Batu, diberlakukan selama 14 hari mulai 17 hingga 30 Mei. (Foto: Twitter @KhofifahIP)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya