Peduli Masyarakat, Caleg DPR RI Perindo Beri Kursi Roda
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Caleg DPR RI dapil Bangka Belitung dari Partai Perindo, Mina menunjukkan kepeduliannya terhadap warga Desa Cekong Abang, Mendo Barat, Kabupaten Bangka, Babel, Rabu 26 Desember 2018. Mina memberikan kursi roda kepada Ayus (53), salah satu warga yang mengalami masalah kakinya, akibat terjatuh dari sepeda motor dua tahun lalu.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya