Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 3
Perbesar
img-1
Ribuan umat Islam sejak Rabu 22 Agustus 2018 pagi berbondong-bondong menuju kawasan Masjid Jami Kota Malang untuk melaksanakan Salat Idul Adha. Jamaah meluber hingga ke luar masjid di sepanjang Jalan Merdeka Barat hingga sepanjang Jalan Basuki Rahmat.
Foto 2 / 3
Perbesar
img-2
Tercatat dua gereja yakni Gereja GPIB Jemaat Immanuel dan Gereja Katedral Hati Kudus Yesus menampung jamaah yang membeludak.
Foto 3 / 3
Perbesar
img-3
Halaman dua gereja di sekitar Masjid Jami Kota Malang ditempati jamaah untuk melaksanakan Salat Idul Adha.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Potret Kerukunan Umat Beragama, Jamaah Salat Idul Adha di Halaman 2 Gereja

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Halaman dua gereja di sekitar Masjid Jami Kota Malang ditempati jamaah untuk melaksanakan Salat Idul Adha. 
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya