Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Hati-Hati Kasih Nama Anak, Jangan Terlalu Panjang | OKEZONE FLASH
, Jurnalis-Senin 10 Maret 2025 19:20 WIB
A
A
A
Pemerintah belum lama ini menolak pencatatan nama anak yang digadang-gadang sebagai yang terpanjang di dunia. Nama itu adalah Venushyntha Phauna Pharamytha Tribhuana Adhyndha Phrameswary Dhahaputri. 
 
Sejauh ini, nama tersebut tercatat sebagai nama terpanjang yang tercatat di Dukcapil. Nama tersebut memiliki 70 karakter yang bertentangan dengan aturan Permendagri Nomor 73 Tahun 2022.
 
Dalam aturan itu diatur pedoman pencatatan nama pada dokumen kependudukan sebagai berikut: nama minimal dua kata, maksimal 60 karakter termasuk spasi, mudah dibaca, tidak bermakna negatif, dan tidak multitafsir.
 
Aturan tersebut dibuat agar masyarakat tak terkendala dalam pengurusan dokumen-dokumen penting, seperti ijazah, NPWP, e-KTP, SIM, STNK, hingga BPJS.
 
Host: Ramdani Bur
 
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement