Buruh tani mengangkut tebu hasil panen ke atas truk untuk selanjutnya dikirim ke pabrik gula di Asrikaton, Pakis, Malang, Jawa Timur, Kamis (11/7/2024). Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Perkebunan memproyeksikan hasil produksi gula nasional pada tahun 2024 sebesar 2,38 juta ton sementara kebutuhan gula konsumsi mencapai 2,93 juta ton.
Buruh tani mengangkut tebu hasil panen ke atas truk untuk selanjutnya dikirim ke pabrik gula di Asrikaton, Pakis, Malang, Jawa Timur, Kamis (11/7/2024). Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Perkebunan memproyeksikan hasil produksi gula nasional pada tahun 2024 sebesar 2,38 juta ton sementara kebutuhan gula konsumsi mencapai 2,93 juta ton.