Kampanye Pengurangan Sampah, Relawan Gelar Aksi di Warung Makan

Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO, Jurnalis
Senin 31 Oktober 2022 21:02 WIB

Petugas Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Bandung melakukan aksi kampanye "Food Waste" di sebuah warung makan di Jalan Arjuna, Bandung, Jawa Barat, Senin 31 Oktober 2022.

Aksi tersebut dilakukan terkait isu Indonesia sebagai salah satu negara pembuang sampah makanan terbesar di dunia dan bentuk sosialisasi kepada masyarakat mengenai pentingnya meningkatkan kesadaran menghargai makanan. (ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi) (ddk)

 

Petugas Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Bandung melakukan aksi kampanye "Food Waste" di sebuah warung makan di Jalan Arjuna, Bandung, Jawa Barat, Senin 31 Oktober 2022.

Aksi tersebut dilakukan terkait isu Indonesia sebagai salah satu negara pembuang sampah makanan terbesar di dunia dan bentuk sosialisasi kepada masyarakat mengenai pentingnya meningkatkan kesadaran menghargai makanan. (ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi) (ddk)

 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya