Nikmati Segarnya Dawet Ayu Banjarnegara, Segarkan Tenggorokan dengan Sensasi Manis Gurihnya

Elis Novit, Jurnalis
Rabu 11 September 2024 19:15 WIB

Inilah sajian es dawet ayu asli khas Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, es dawet ayu milik Karjo ini sudah ada sejak tahun 1980 dan merupakan usaha turun temurun dari keluarganya.
 
Host: Anisha Dasuki

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya