Momen Jokowi Terima Kunjungan Gubernur Jenderal Australia di Istana Bogor

Raka Dwi Novianto, Jurnalis
Jum'at 17 Mei 2024 10:30 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan kenegaraan Gubernur Jenderal Australia David Hurley di Istana Bogor, Jumat (17/5/2024). Jokowi didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno.
 
Jokowi dan David menuju veranda belakang Istana Bogor untuk kemudian berbincang sejenak. Kunjungan ini merupakan kesempatan untuk merayakan 75 tahun hubungan diplomatik kedua negara.
 
Reporter: Raka Dwi Novianto 
Produser: Reza Ramadhan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya