Katy Perry akan Resign dari American Idol

Camar Haenda, Jurnalis
Senin 19 Februari 2024 09:00 WIB

Penyanyi Katy Perry mengakui dirinya akan pensiun dari American Idol dalam waktu dekat. Musim ke-22 disebut menjadi musim terakhir Katy Perry bersama American Idol.
 
Katy Perry dikabarkan akan merilis album baru dan tur keliling dunia.
 
Host: Camar Haenda

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya