Chelsea Olivia Mengalami Pecah Gendang Telinga, Berawal dari Flu Berat

Dea Kastamilla Charity, Jurnalis
Rabu 18 Oktober 2023 13:44 WIB

Jakarta,
Aktris Chelsea Olivia mengalami pecah gendang telinga. Hal tersebut lantaran terdapat penumpukan cairan di telinganya. Rasa sakitnya berawal ketika ia naik pesawat dalam kondisi flu.
 
Chelsea lantas menghimbau warganet untuk tidak naik pesawat saat flu berat.
 
 
Produser : Dea K.Charity
Video : Thanks to StarPro

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya