Pasutri Lansia Ikut Nikah Massal di Pandeglang

Iskandar Nasution, Jurnalis
Sabtu 23 September 2023 10:16 WIB

Sebanyak 20 pasutri lansia ikut nikah massal di Pandeglang, Banten. Nikah digelar DKM Masjid Al-Ikhlas dan Pengadilan Agama.
 
Dari 20 pasutri, terdapat kakek yang telah berusia 70 tahun. Pasutri lansia itu senang punya buku nikah setelah 40 tahun berkeluarga. 
 
Peserta mengaku tidak punya uang untuk nikah resmi, Sabtu (23/9)..
 
Kontributor: Iskandar Nasution
Produser: B. Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya