Angkot Tabrak Pembatas Jalan di Kota Medan, Sopir Menangis

Adi Palapa Harahap, Jurnalis
Kamis 24 Agustus 2023 15:00 WIB

Angkot BK 7058 DM menabrak pembatas jalan, Rabu (23/8). Peristiwa di Jalan Adam Malik, Medan Barat, Kota Medan, Sumut. Akibat kencangnya benturan, bagian depan angkot ringsek
 
Penumpang yang merupakan keluarga sopir selamat. Sopir menangis di pinggir jalan sambil menelpon seseorang meminta bantuan. Angkot awalnya melaju menuju Bundaran SIB dan mobil mengalami rem blong
 
kontributor: Adi Palapa Harahap
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya