Mencoba Performa Impresif Mobil di Hyundai Driving Experience Center Taean

M Budi Santosa, Jurnalis
Sabtu 15 Juli 2023 09:00 WIB

MNC Media mendapat kesempatan langka menjajal performa mobil keluaran Hyundai di lokasi Hyundai Driving Experience Center, Taean, Korea Selatan, Jumat (14/7/2023). Setidaknya ada 3 mobil keluaran Hyundai yang dicoba Jurnalis MNC Media, yakni Hyundai Genesis, SUV Hyundai Palisade dan Hyundai Avante.
 
Ketiga mobil memiliki karakteristiknya tersendiri. Mobil digeber untuk melihat akselerasi performa. Seperti memutar mobil dengan kecepatan tinggi dan melakukan slalom atau melewati lintasan yang diatur dengan menggunakan cone di sirkuit

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya